Contoh Keren Vaksinasi " Door to Door" Babinsa Banyuseri

    Contoh Keren Vaksinasi " Door to Door" Babinsa Banyuseri
    Contoh keren vaksinasi door to door babinsa Banyuseri

    BULELENG - Percepat capaian vaksin, Babinsa Banyuseri Koramil 1609-06/Banjar Kodim 1609/Buleleng gencar dampingi petugas kesehatan melaksanakan kegiatan vaksin door to door, Kamis (28/7/2022)

    Babinsa Desa Banyuseri Serda Gede Ari Suadnyana dan Bhabinkamtibmas, Perangkat Desa dan petugas kesehatan melaksanakan Vaksinasi dosis 3 secara door to door kerumah warga yang belum divaksin dosis 3 yang berada dI wilayah Desa  Banyuseri Kecamatan Banjar,  Kabupaten  Buleleng.

    Dalam kesempatan tersebut Babinsa mengatakan sasaran vaksin kali ini adalah Masyarakat yang belum di vaksin booster yang  menyasar Lansia, kaRena  banyak warga Lansia kesulitan menuju lokasi vaksin yang  di sediakan.

    Kegiatan vaksin ini merupakan salah satu program pemerintah dan upaya untuk memutus dan menekan laju penyebaran covid 19, yang  sampai saat ini masih ada, , meski bisa di kendalikan. (Mga)

    buleleng bali
    Ray

    Ray

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Aktif Berperan...

    Artikel Berikutnya

    Cegah Wabah PMK, Babinsa Bersinergi Bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Dandim 1805/Raja Ampat Paparkan Hasil Capaian Pelaksanaan Program TMMD Ke-122 Kepada Kasdam XVIII/Kasuari

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll